Lirik Lagu Nyanyian Suara Hati Inka Christie

Biar Mereka Bicara
Tentang Dirimu, Kekasih
Namun Rindu Hati IniHanya Untukmu

Biar Petir Menggelegar
Biarpun Bumi Berguncang
Takkan Goyah Cinta Ini
Untuk Dirimu

Cintaku Bagai Samudra
Bergelombang Di Lautan Luas
Haruskah Aku Bersumpah
Demi Tuhan?

Sambutlah Matahari
Hangatkan Diri Ini
Cintaku Dan Cintamu
Tak Terpisahkan

Nyanyian Suara Hati
Bergelora Di Dada
Biarkan Mereka Bicara
Cinta Kita Satu

Biar Petir Menggelegar
Biarpun Bumi Berguncang
Takkan Goyah Cinta Ini
Untuk Dirimu

Cintaku Bagai Samudra
Bergelombang Di Lautan Luas
Haruskah Aku Bersumpah
Demi Tuhan?

Sambutlah Matahari
Hangatkan Diri Ini
Cintaku Dan Cintamu
Tak Terpisahkan

Nyanyian Suara Hati
Bergelora Di Dada
Biarkan Mereka Bicara
Cinta Kita Satu

Sambutlah Matahari
Hangatkan Diri Ini
Cintaku Dan Cintamu
Tak Terpisahkan

Nyanyian Suara Hati (suara Hati)
Bergelora Di Dada
Biarkan Mereka Bicara
Cinta Kita Satu

Sambutlah Matahari (matahari)
Hangatkan Diri Ini
Cintaku Dan Cintamu
Tak Terpisahkan

Nyanyian Suara Hati
Bergelora Di Dada
 

 
  Inka Christie   Writed by Admin  7x     2024-12-23 11:46:48

post a comment