Lirik Lagu Bilang MALIQ & D'Essentials

Download aplikasi lirik lagu terlengkap Disini (Android)
Ku Di Sini, Kau Di Sini Mengerti
Dalam Manis Khayal Kau Kutemukan
Hei, Ku Di Sini, Kau Di Sini Mengerti
Di Manis Khayalmu Bawalah Daku

Bilang Seberapakah Inginmu
Seberapa Ingin Kita

Lebih Dari Biasa, Lebih Penuh Mesra
Melakukan Rindu Apa Adanya
Lebih Dari Kata, Jadi Luar Biasa
Senandung Hati Yang Kasmaran
Rayakan Senang

Aku Ada, Kamu Ada Di Sini
Benarkah Pertanda Itu Untukku?
Aku Ada, Kamu Ada Di Sini
Untuk Benarkan Bisikan Hati

Bilang Seberapakah Inginmu
Seberapa Ingin Kita

Lebih Dari Biasa, Lebih Penuh Mesra
Melakukan Rindu Apa Adanya
Lebih Dari Kata, Jadi Luar Biasa
Senandung Hati Yang Kasmaran
Rayakan Senang

Denganmu Aku Terbawa Manis Khayalmu
Aku Pun Ingin Dalam Khayalmu
Seberapakah Inginmu
Seberapa Ingin Kita Rayakan
Senang, Senang

Melakukan Rindu Apa Adanya
Lebih Dari Kata, Jadi Luar Biasa
Senandung Hati Yang Kasmaran
Rayakan Senang

Di Sini Senang, Di Sana Menyenangkan, Kita Merayakan
Seberapakah Inginmu, Bilang Seberapa Ingin Kita
Di Sini Senang, Di Sana Menyenangkan, Kita Merayakan
Seberapakah Inginmu, Bilang Seberapa Ingin Kita
Di Sini Senang, Di Sana Menyenangkan, Kita Merayakan
Di Sini Senang, Di Sana Menyenangkan, Kita Merayakan
Di Sini Senang, Di Sana Menyenangkan, Kita Merayakan
Di Sini Senang, Di Sana Menyenangkan, Kita Merayakan
Download aplikasi lirik lagu terlengkap Disini (Android)
 

 
  Maliq & D'essentials   Writed by Admin  112x     2023-09-04 09:13:07

post a comment