Lirik Lagu Menangis Tanpa Air Mata Gretha

Setengah Hati Ini Telah Kau Bawa
Dalam Cintamu

#
Separuh Rasa Ini Mengungkap Kata
Ku Tak Bisa Jauh Darimu
Seketika Badai Datang
Menggoyah Kedamaian Kita
Aku Tak Percaya Semua Ini

Reff :
Maafkan Perpisahan Ini
Semua Ini Bukan Keinginanku
Keyakinan Itu Membuat Kita Jauh
Pastikan Cintamu Jiwaku
Ingat Selalu Aku Sayang Padamu
Walau Aku Menangis Tanpa Air Mata

Back To #, Reff

Walau Aku Menangis Tanpa Air Mata
 

 
  Gretha   Writed by Admin  8x     2024-12-23 15:19:34

post a comment