Lirik Lagu Nada Cinta FARIZ RM
Dalam Gelap Asap Yang Memudar
Kan Menghapus Derana
Lembut Tatapan Kekasih
Menggurat Kalbu Ini
Sentuh Beradu Mesra Berpadu
Kusapa Langkah Satu
Menuju Dermaga Cinta Kasihmu
Terasa Damai Terungkap
Bisik Hati Yang Tak Terundang
Lembut Bagai Alun Dalam Sanubari
Bila Caramu Tak Bicara
Namun Perangai Nyata
Tergaris Pasti Membias Jiwa
[reff]
Tak Usah Sekarang Juga
Atau Waktu Biasa
Sentuh Beradu Mesra Berpadu
Sinar Lembayung Berwarna
Pelangi Cipta Khayalku
Akan Dirimu, Harapku
Yakin Akan Beranjak Jua
Terucap Kata Berpaling Pula
Dalam Nada Cinta
[back To Reff]
post a comment